100+ Contoh Soal Pretes PPG PAI SD 2019
Sunday, 20 October 2019
Edit
100+ Contoh Soal
Pretes PPG PAI SD 2019 – infosekolah87. Pejuangnya madrasah Indonesi, selamat
bapak ibu yang akan melaksanakan pretes
PPG PAI SD 2019 semoga bapak ibu lulus dan sukses dalam melaksanalan PPG 2019.
Jika bapak ibu sudah
membaca Tips lulus Pretes PPG PAI 2019, pasti bapak ibu
menemukan bahwa salah satu tips lulus PPG PAI 2019 adalah berlatih contoh
soal-soal yang berkaitan dengan Pretes PPG PAI 2019. Dalam hal ini bapak ibu
jangan berharap langsung dapat bocoran soal pretest PPG PAI 2019, karena
dipastikan untuk soal Pretes PPG PAI 2019 tidak bocor. Tetapi bapak ibu belajar
latihan soal yang sudah ada tujuannya untuk menambah pengetahuan dan kesiapan
dalam mengerjakan ujian Pretes PPG PAI 2019.
SOAL PRETEST PPG
PAI
1.Tahap pada saat
individu/kelompok mulai membentu sikap menyenangi atau tidak menyenangi terhadap inovasi dikategorikan
.................................
A. Tahap pengetahuan (kowledge)
B. Tahap bujukan (persuasion)
C. Tahap pengembalian keputusan
(decision making)
D. Tahap implementasi
(implementation)
2. Inovasi
merupakan suatu perubahan baru yang secara kualitatif berbeda dengan yang
ada sebelumnya, disengaja, untuk meningkatkan kemampuan dalam mencapai
tujuan. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh . . . .
A. Santosa S. Hamidjaja
B. Mattew B. Milers
C. Sumantri Mulyani
D. Rabbin
3. Mencari
penguatan terhadap keputusan inovasi yang dilakukan termasuk . . . .
A. Bujukan (persuasion)
B. Konfirmasi (confirmation)
C. Implementasi (implementation)
D. Pengembalian keputusan (decision
making)
4. Salah satu sifat
perubahan dalam inovasi yaitu upaya penyusunan kembali berbagai komponen
yang ada dalam siustem dengan maksud untuk menyesuaikan dengan tuntutan dan
kebutuhan, disebut . . . .
A. Addition
B. Restructuring
C. Alternation
D. Substitution
5. Proses komunikasi
yang dilakukan oleh dua orang atau lebih dimana penerima pesan dan
pengirim pesan mempunyai latar belakang berbeda, baik dari latar belakang
sosial budaya, agama, pendidikan, karakteristik lain disebut . . .
.
A. Heterofil
B. Homofil
C. Holomofil
D. Homogen
6. Pernyataan di
bawah ini merupakan karakteristik perkembangan peserta didik SD/MI ditinjau
dari
aspek fisik, kecuali ....
aspek fisik, kecuali ....
A. Menunjukkan variasi yang besar
pada tinggi dan berat badan
B. Memiliki keterampilan fisik untuk
memainkan permainan
C. Penambahan-penambahan dalam
kemampuan motorik halus
D. Memiliki kemampuan dalam
mengangkat beban yang berat
7. Kreativitas
merupakan salah satu karakteristik perkembangan intelektual siswa SD, yang
artinya kemampuan untuk ….
a. Memecahkan
masalah-masalah dalam kehidupan sehari-hari yang sering dilakukan dan
menghasilkan kepuasan kepada dirinya sendiri dan orang lain
menghasilkan kepuasan kepada dirinya sendiri dan orang lain
b. Penalaran yang
menggunakan logika-logika yang dapat diterima oleh semua orang dan
menghasilkan penyelesaian persoalan untuk mengambil keputusan
menghasilkan penyelesaian persoalan untuk mengambil keputusan
c. Berfikir tentang
sesuatu dengan suatu cara yang baru dan tidak biasa serta menghasilkan
penyelesaian yang unik terhadap berbagai persoalan
penyelesaian yang unik terhadap berbagai persoalan
d. Mengembangkan
ide-ide secara cerdas dalam rangka penyelesaian masalah-masalah
yang dihadapi dalam kehidupan masa sekarang maupun masa yang akan dating
yang dihadapi dalam kehidupan masa sekarang maupun masa yang akan dating
8. Pernyataan di
bawah ini yang merupakan karakteristik perkembangan peserta didik SD/MI ditinjau
dari aspek sosial adalah....
A. Mulai menyukai teman sebaya sesama
jenis
B. Berperan serta dalam permainan
logika
C. Menyukai teman sebaya lawan jenis
D. Dapat bekerja dalam durasi waktu
yang lama
9. Pernyataan di
bawah ini merupakan karakteristik perkembangan peserta didik SD/MI ditinjau
dari aspek emosional, kecuali ....
A. Kesulitan memulai sesuatu, tetapi
jika berhasil akan bertahan sampai akhir
B. Menampakkan marah apabila
mengalami kesulitan di sekolah
C. Mulai muncul perasaan simpati
kepada orang yang lebih dewasa
10. Perkembangan perilaku moral dan
perkembangan konsep moral merupakan fase-fase perkembangan moral yang
harus dicapai seorang anak. Pada fase perkembangan perilaku moral, seorang
anak belajar melalui cara-cara berikut, kecuali ….
A. Coba-ralat (trial and error)
B. Pendidikan langsung,
C. Identifikasi
D. Observasi
Untuk Soal selanjutnya silahkan download 100+ Contoh Soal Pretes PPG PAI SD 2019 melalui tautan dibawah ini, karena jika ditulis semua akan kepanjangan postingannya, langsung saja klik tautan di bawah ini untuk soal selanjutnya
Demikianlah tulisan tentang 100+ Contoh Soal Pretes PPG PAI SD 2019, pelajari contoh soal lainnya di bawah ini:
Contoh soal PPG 2019 yang lain:
- 100+ Contoh Soal dan Kunci Jawaban Pretes PPG Guru Kelas RA/PAUD
- 3 Paket Contoh Soal Potensi Akademik Pretes PPG Kemenag 2019
- 500+ Contoh Soal Dan Kunci Jawaban Pretest PPG Kemenag 2019
- 200 + Contoh Soal Persiapan Pretes PPG Kemenag 2019
- Latihan Soal Untuk Persiapan Pretes PPG Kemenag Mapel Bahasa Indonesia
- 300+ contoh soal dan kunci jawaban soal pretes PPG 2019
- 100+ Soal Pretes PPG Kemenag 2019
- Kisi-Kisi Pretest PPG Semua Mata Pelajaran